Kamis, 02 Agustus 2012

Analisis Wacana Van Djik


Wacana oleh van Djik digambarkan mempunyai tiga dimensi yaitu teks, kognisi sosial dan kontek sosial. Dalam teks yang diteliti adalah bagaimana struktur teks dan strategi wacana dipakai untuk menegaskan suatu tema tertentu. Kognisi sosial mempelajari proses induksi teks berita yang melibatkan kognisi individu dari wartawan.  Sedangkan aspek yang ketiga yaitu kritik sosial mempelajari bangunan wacana yang berkembang dalam masyarakat akan suatu masalah. Van Dijk melihat suatu teks terdiri atas beberapa struktur/ tingkatan yang masing-masing bagian saling mendukung, ia membagi dalam tiga tingkatan.

Struktur Wacana
Hal Yang Diamati
Elemen

Struktur Makro
Tematik
Tema/topik yang dikedepankan dalam suatu berita

Topik

Superstruktur
Skematik
Bagaimana bagian dan urutan berita diskemakan dalam teks berita utuh

Skema








Struktur Mikro
Makna yang ingin ditekankan dalam teks berita. Misal dengan memneri detil pada satu sisi atau membuat eksplisit satu sisi dan mengurangi detil sisi lain.

Latar, detil, maksud, pra anggapan, nominalisasi

Sintaksis
Bagaimana kalimat (bentuk, susunan) yang dipilih
Bentuk, kalimat, koherensi, kata ganti
Stilistik
Bagaimana pilihan kata yang dipakai dalam teks berita

Leksikon

Retoris
Bagaimana dan dengan cara penekanan dilakukan
Grafis, metafora, ekspresi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar